Babakan – Selasa, 26 Agustus 2025, Pemerintah Desa Babakan menyelenggarakan Musyawarah Desa bertempat di Aula Balai Desa Babakan. Agenda musyawarah kali ini membahas beberapa hal penting, yakni: Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2026. Perubahan Anggaran Tahun 2025. Program Ketahanan Pangan BUMDes, khususnya kegiatan...
